SMPN 24 Kota Bengkulu Jadi Tuan Rumah Kompetisi Matematika Nasional Eduversal Mathematics

Jumat 04 Oct 2024 - 15:37 WIB
Reporter : Endang
Editor : Endang S

BACA JUGA:Untuk Pelaku UMKM, KUR BNI Rp 150 Juta, Tenor hingga 5 Tahun, Cek Angsurannya Perbulan!

Pendaftaran akan berakhir pada 15 Oktober mendatang, dimana para peserta akan dikenakan biaya  dengan besaran bervariasi. 

" Pendaftaran kompetisi ini di pungut biaya pendaftaran sebesar Rp. 30 ribu dan Rp. 50 ribu jika pelajar tersebut masuk final. " jelasnya.

Para pemenang akan mendapatkan penghargaan setiap kategori yang diperlombakan berupa medali emas beserta uang pembinaan dan beasiswa. Lalu juga disediakan 3 medali perak, beserta uang pembinaan dan terakhir 5 medali perunggu beserta uang pembinaan.

Kemudian juga diberi kesempatan untuk mengikuti kompetisi internasional yang akan membawa nama Indonesia ke kancah dunia. Dan ada hadiah tambahan berupa, 10 pemanang lainnya serta beasiswa. (**) 

 

Kategori :