Kembangkan Usaha dengan Ajukan Pinjaman ke BRI, Hanya Ini Syaratnya

Rabu 19 Feb 2025 - 07:56 WIB
Reporter : Bakti
Editor : Asrianto
Kembangkan Usaha dengan Ajukan Pinjaman ke BRI, Hanya Ini Syaratnya

- Tidak sedang menerima kredit dari bank lain, kecuali kredit konsumtif seperti KPR, KKB, atau kartu kredit.

- Dokumen yang diperlukan: KTP, Kartu Keluarga (KK), dan surat izin usaha.

- Bunga 6% efektif per tahun.

- Bebas biaya administrasi dan provisi.

2. KUR Kecil

Program ini ditujukan bagi pelaku usaha dengan kebutuhan pinjaman antara Rp 50 juta hingga Rp 500 juta.

Jenis pinjaman yang tersedia:

- Kredit Modal Kerja (KMK) dengan tenor maksimal 4 tahun.

- Kredit Investasi (KI) dengan tenor maksimal 5 tahun.

Syarat pengajuan:

- Usaha harus produktif dan layak.

- Minimal telah berjalan 6 bulan secara aktif.

- Tidak sedang memiliki kredit usaha lain di perbankan kecuali kredit konsumtif.

- Harus memiliki Surat Izin Usaha Mikro dan Kecil (IUMK) atau dokumen izin usaha lain yang diakui.

- Bunga 6% efektif per tahun.

- Memerlukan agunan sesuai dengan ketentuan bank.

Kategori :