Paslon Dilarang Saling Menjatuhkan, Debat Kandidat Pilwakot Bengkulu Dirancang 3 Kali

Minggu 20 Oct 2024 - 21:43 WIB
Reporter : Rewa
Editor : Dendi Supriadi

“Kami telah berkoordinasi dengan pihak keamanan untuk memastikan situasi tetap kondusif. Kami ingin debat ini berjalan lancar tanpa ada gangguan dari pihak mana pun,” beber Anggi.

Anggi juga mengajak masyarakat untuk berperan aktif dalam menilai debat dengan fokus pada substansi yang disampaikan. 

"Kami berharap masyarakat dapat menilai calon berdasarkan argumen dan solusi yang mereka tawarkan, bukan dari isu-isu pribadi yang tidak relevan," tutupnya.(999)

 

Kategori :