Harianbengkuluekspress.id- Dalam kehidupan sehari-hari, kebahagiaan dan rasa sakit adalah bagian dari perjalanan yang tidak bisa dihindari.
Ketika rasa sakit datang, terutama dari orang lain, sering kali muncul keinginan untuk melupakan sosok yang menyebabkan luka tersebut.
Namun, melupakan seseorang bukanlah hal yang mudah, karena membutuhkan ketulusan hati serta upaya yang konsisten, termasuk dalam berdoa.
Dalam ajaran Islam, terdapat doa-doa yang dapat diamalkan untuk membantu melupakan seseorang dan menenangkan hati.
BACA JUGA:Amalkan Doa Nabi Khidir AS Ini, Insya Allah Semua Hajat Dikabulkan Allah SWT
BACA JUGA:Amalkan Doa Ini Setelah Sholat Dhuha, Insya Allah Keinginan Terkabul
Dengan keikhlasan dan berdoa secara rutin, insyaAllah ingatan akan sosok yang membuat sakit hati dapat berangsur hilang, dan hati menjadi lebih tentram.
Berikut ini adalah kumpulan doa yang bisa Anda amalkan setiap hari untuk melupakan seseorang dan mendapatkan ketenangan hati.
1. Doa Pertama
Doa ini bisa kita amalkan agar bisa melupakan seseorang.
يَا مُقَلِّبَ الْقُلُوبِ ثَبِّتْ قَلْبِي عَلَى دِينِكَ
(Ya muqallibal qulub tsabbit qalbi ‘ala dinika).
Artinya:
"Wahai Zat yang membolak-balikkan hati, tetapkanlah hatiku di atas agama-Mu," (HR al-Nasai’).
2. Doa Kedua