3. Menjadi Proofreader
Bisnis proofreading adalah layanan yang membantu pelanggan untuk mengulas karya tulis mereka dan memastikan karya itu siap dipublikasikan.
Umumnya, seorang proofereader hanya mengoreksi kesalahan gramatikal dan membuat sebuah karya menjadi lebih relevan dengan gaya atau aturan bahasa yang baku.
Karya yang sudah melalui proses pengoreksian oleh proofreader ini biasanya akan makin baik kualitasnya. Tentu, sebelum memastikan untuk memulai ide bisnis ini, kamu harus punya pemahaman yang mumpuni tentang bahasa.
BACA JUGA: Update Harga Emas Selasa 5 Desember 2023, Antam Naik dan UBS Stagnan