Busi Motor Basah, Begini Cara Mengatasinya

Rabu 06 Dec 2023 - 14:23 WIB
Reporter : Asri
Editor : Asrianto

HARIANBE - Busi merupakan salah satu komponen kendaraan bermotor yang mendukung optimalisasi kinerja motor. JIka basah, maka kinerjanya akan berkurang.

 Busi motor basah karena oli dapat menyebabkan mesin motor mengalami gangguan dan mengurangi kenyamanan ketika berkendara.

BACA JUGA: Busi Motor Cepat Basah, Ternyata ini Penyebabnya

 

BACA JUGA: YIMM Luncurkan Yamaha R25, Segini Harga dan Spesifikasinya

 

Jika dibiarkan dan tidak segera diatasi, bisa menyebabkan masalah serius pada mesin kendaraan. 

Oleh karena itu, busi motor yang basah tersebut harus segea diatasi.  Adapun cara untuk mengatasinya, yaitu: 

 1. Lakukan pengecekan secara merata terhadap seluruh bagian mesin, khususnya: ring piston, seal, gasket, dan ruang pembakaran untuk memastikan ada atau tidaknya kebocoran oli.  

2. Ganti bagian-bagian tertentu di mesin yang mengalami kerusakan apabila sudah tidak memungkinkan untuk diperbaiki.   

3. Periksa bagian-bagian yang rusak atau mengalami kondisi aus di dalam mesin kendaraan.

4. Gunakan oli dan menggantinya secara rutin sesuai ukuran yang direkomendasikan oleh pabrik yang memproduksi kendaraan.  

BACA JUGA: Suzuki Hadirkan Sepeda Motor Baru, GSX S 1000 GX, Ini Spesifikasinya

 

 Demikianlah informasi terkait cara mengatasi busi basah karena oli. Semoa bermanfaat. (*)

 

Tags : #sepeda motor #penyebab #pengendara #otomotif #cara mengatasinya #busi motor #basah oli
Kategori :

Terkait

Terpopuler

Terkini