Sedangkan bagian Indonesia wilayah timur dapat menyaksikan gerhana Bulan sebagian menjelang Bulan terbenam atau dini hari.
Fenomena gerhana Bulan sebagian tidak memberikan dampak khusus bagi Bumi.
Hanya saja, fenomena alam ini terjadi saat fase purnama, maka akan berpengaruh pada pasang surut air laut yang dapat menyebabkan banjir pesisir (rob).
Untuk itu, masyarakat diimbau selalu waspada dan siaga untuk mengantisipasi dampak pasang surutnya air laut. (**)
Kategori :