Harianbengkuluekspress.id- Puasa merupakan ibadah wajib bagi umat muslim dewasa (baligh).
Umat muslim akan melaksanakan ibadah puasa seharu penuh dengan menahan lapar, dahaga dan nafsu mulai dari terbitnya fajar hingga terbenamnya matahari.
Perubahan cuaca akhir-akhir ini, terkadan hujan dan tiba-tiba berubah menjadi panas terik patut diwaspadai.
Pasalnya, peningkatan cuaca panas , tubuh akan rentan mengalami dehidrasi, tubuh akan banyak mengeluarkan keringat.
Agar puasa berjalan lancar, dan tubuh tetap sehat berenergi, tentu diimbangi dengan nutrisi yang cukup saat sahur atau buka puasa.
Meminimalisir terjadinya dehidrasi saat puasa, tidak hanya faktor makanan, minuman pun harus diperhatikan.
Karena ada beberapa minuman yang memberikan efekk diuretik yang membuat seseorang cenderung buang air kecil, atau memicu rasa haus.
BACA JUGA: Hormati Beda Awal Ramadan, Begini Pesan Gubernur Bengkulu
Berikut minuman yang harus dihindari saat sahur
1. Kopi
Minum kopi saat sahur sangat tidak dianjurkan.
Karena akan membuat seseorang jadi lebih sering buang air kecil.
Hal ini tidak dianjurkan karena tubuh membutuhkan banyak air saat menjalankan puasa.
2. Teh
sebaiknya tak meminum teh saat sahur.