Luar Biasa, Pengembangan Pendidikan Madrasah Go Internasional

Pengembangan madrasah go internasional -Istimewa/Bengkulu Ekspress-

"Kini MoU sudah dalam tahap finalisasi dan saya kira akan segera selesai setelah proses legal antara Kementerian Luar Negeri Indonesia dan Kementerian Luar Negeri Filipina," kata Syeikh Abdulgafur Abdulhamid,.

Dengan berbagi realita dan historis dalam bidang pendidikan madrasah, Kemenag RI dan MBHTE diharapkan dapat berkontribusi dalam membangun generasi Muslim yang berkualitas dan berdaya saing di tingkat global.

"Madrasah di Indonesia diharapkan dapat menjadi model percontohan bagi pendirian ‘madaris’ di Filipina,"  ungkap Dr. Moya Collect, Deputy Head of Mission DFAT Manila. (**) 

Tag
Share