Sour Sally, Es Krim Yoghurt Legendaris, Kini Hadir di Bencoolen Mall

Pengunjung tampak antri di opening Sour Sally Es krim Yoghurt di Area Avenue Bencoolen Mall, Jumat 1 Agustus 2024-Dian/Bengkuluekspress-

"Insyaallah dalam beberapa bulan kedepan akan banyak lagi tenant yang akan buka di Bencoolen Mall, kami mengucapkan terima kasih kepada para tenant dan masyarakat Bengkulu yang telah menjadikan Bencoolen Mall menjadi destinasi utama baik untuk rekreasi dan berbelanja,"pungkasnya.

Dalam rangka pembukaan gerai baru ini, Sour Sally juga mengadakan promosi diskon buy 1 get 1 . Pengunjung dapat menikmati diskon inj hingga tanggal 6 Agustus mendatang.

Dengan hadirnya Sour Sally di Bencoolen Mall, diharapkan dapat menambah pilihan kuliner bagi warga Bengkulu serta memberikan pengalaman menikmati es krim yoghurt yang sehat dan lezat.

Jangan lewatkan kesempatan untuk mencoba berbagai varian es krim yoghurt Sour Sally yang bertempat di Area Avenue Bencoolen Mall.(Ian)

Tag
Share