Mencari Asuransi Kesehatan Swasta yang Tepat, Ini Tipsnya

Tips memilih asuransi kesehatan swasta yang tepat-Ilustrasi Istimewa/Bengkulu Ekspress-

3. Pemberitahuan dan Komunikasi

Cek klausul tentang bagaimana pemberitahuan diberikan kepada Anda jika Dana kelolaan berada di bawah limit dan memerlukan tambahan Dana.

Pilihlah asuransi yang memiliki mekanisme peringatan yang efektif, entah melalui surat, email, atau pemberitahuan langsung. Hindari asuransi yang tidak memberikan peringatan atau tidak transparan dalam komunikasinya.

 

4. Jenis Asuransi Kesehatan

Pilih antara asuransi kesehatan murni non-unitlink atau unitlink sesuai dengan kebutuhan Anda.

Asuransi kesehatan murni menawarkan perlindungan finansial yang penuh untuk pelayanan kesehatan tanpa adanya investasi.

Namun, Anda harus membayar premi sepanjang masa keanggotaan. Sebaliknya, unitlink menyediakan opsi investasi, tetapi memerlukan perhatian khusus terkait manajemen Dana dan pembayaran premi.

 

5. Kantor Cabang di Kota Anda

Pilih asuransi yang memiliki kantor cabang di kota Anda. Ini memudahkan jika terjadi masalah atau perlu konsultasi langsung.

Dalam kondisi mendesak, bisa lebih mudah bertemu dengan petugas asuransi di kantor daripada melalui telepon atau agen yang sulit dihubungi.

 

6. Daftar Penyakit, Obat, Implant, dan Bahan Habis Pakai

Minta daftar lengkap tentang penyakit, obat, implant, dan bahan habis pakai yang dicover oleh asuransi tersebut.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan