Gallery Dhol, Menjual Alat-Alat Musik Tradisonal Bengkulu, Harganya Hanya Segini

Galerry dol Kota Bengkulu-Oktariani/Bengkulu Ekspress-

Untuk harga-harga alat musiknya sendiri berpariasi tergantung alat musik apa, untuk dhol sendiri tergantung ukurannya berapa

Untuk ukuran paling kecil 40cm harganya Rp 1,8 juta, untuk ukuran 52cm  Rp 2 juta, ukuran 60cm Rp 2,5 60cm, dan ada Rp 5 jt ukuranya diatas diatas 70cm. Serunai Rp 2 juta bahannya  dari kayu jati,

Kemudian,cerano untuk tempat siri Rp 600 ribu 1 buah. Gendang panjang Rp 3 juta sepasang dan gendang zikir (redap) harganya Rp  900 ribu untuk 1 buah.

“Harga beragam tergantung ukuran kalau dhol yang paling mahal tu ukuran diatas 70 cm bisa lima juta lebih,” tambah Ade. (MG5)

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan