Fachry Ganesha (23) Duta Bahasa Provinsi Bengkulu, Begini Kisahnya

Fachry Ganesha (23) Duta Bahasa Provinsi Bengkulu-Wesy/ Bengkulu Ekspres-

Diharapkan blog ini dapat membantu generasi muda Bengkulu dalam menuangkan dan menyebarluaskan karya terbaiknya.

Ia juga menambahkan bahwa tugas dari Duta Bahasa adalah berperan aktif dalam meningkatkan peran generasi muda literasi guna memperkuat jati diri bangsa berdasarkan Tri Gatra Bangun Bahasa yang berbunyi

“Utamakan Bahasa Indonesia, Lestarikan Bahasa Indonesia, Dan Kuasai Bahasa Asing”.

" Semoga generasi muda semakin sadar akan pentingnya mengutamakan Bahasa Indonesia , menjaga dan melestarikan Bahasa Indonesia, serta mampu menguasai Bahasa Asing," harapnya. (MG2)

 

Tag
Share