Sukses Bisnis di Usia Muda, Ini Tipsnya

Sukses Bisnis di Usia Muda, Ini Tipsnya-Istimewa/Bengkulu Ekspress-

Sederet customer dari berbagai industri sudah dikantongi, penjualannya pun terus melejit secara signifikan.

Untuk sampai berada di posisi ini, bukanlah sesuatu yang mudah bagi Hendrawan Deny Ardiyatman.

Pria yang akrab disapa Ardi ini bukanlah seseorang yang berlatar belakang pendidikan bisnis atau manajemen. Ia lahir di keluarga yang sederhana, bukan keluarga pebisnis yang menyelimutinya dengan sederet privilege.

BACA JUGA:VinFast Siap Luncurkan Mobil Listrik di Indonesia, Begini Penjelasannya

BACA JUGA:Update Harga Emas Jumat 9 Februari 2024, Antam Naik dan UBS Turun

Dengan mimpi yang besar, ia terus meningkatkan kualitas diri dengan berbagai wawasan baru, sertifikasi, dan ketekunan di dunia teknologi, bidang yang ia cintai.

"Sejak lulus kuliah, saya sudah bertekad mau jadi seorang entrepreneur, tapi tentu saja perjalanannya tidak mulus," katanya.

Ia mengaku sempat membangun bisnis IT bersama teman-teman yang berlokasi di Yogyakarta, tapi hanya bertahan 2 tahun.

Kemudian dirinya sempat menjadi karyawan di berbagai perusahaan dengan industri yang berbeda-beda, namun akhirnya dirinya kembali ke dunia IT.

Ia percaya bahwa industri teknologi tidak akan mati. Ini adalah sektor yang akan terus berkembang, masih ada banyak kemungkinan dan kesempatan baru dari sektor ini.

" Mengawali Devoteam G Cloud pada tahun 2019, saya hanya melakukannya sendiri," ujarnya.

Namun, beberapa bulan kemudian seorang temannya bergabung. Kini, sang perusahaan sudah bertumbuh pesat dan memiliki lebih dari 50 karyawan sampai tahun 2024 ini.

Valuasi perusahaan juga terus merangkak naik. Pada tahun 2023 silam, valuasi Devoteam G Cloud Indonesia bahkan mencapai 15 juta USD.

Hendrawan pun membagikan 11 tips penting untuk menjadi pebisnis yang sukses.

Adapun ke-11 tips tersebut adalah sebagai berikut:

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan