Menjaga Fungsi Saraf, Buah Langsat Kaya Manfaat untuk Kesehatan

ilustrasi buah langsat yang kaya akan manfaat-istimewa/bengkuluekspress-

Harianbengkuluekapress.id- Buah Langsat sudah populer di masyarakat Indonesia. Bentuknya yang persis buah duku ini memiliki ciri berkulit tipis, berbentuk bulat seperti telur.

Buah dari suku meliaceae memiliki  kandungan nutrisi yang bermanfaat bagi kesehatan tubuh manusia. 

Nutrisi itu meliputi, kalori, Protein, Lemak, Karbohidrat Mineral,Kalsium,Fosfor, dan Zat besi. 

Oleh karenanya, buah langsat menjadi buah yang oksidan yang membantu melawan radikal bebas. 

Buah langsat kaya akan antioksidan, seperti flavonoid dan karotenoid, yang membantu melawan radikal bebas.

Tak heran jika,   mengonsumsi buah dalam pola makan sehari-hari dapat membantu melindungi sel-sel tubuh  serta penguat sistem kekebalan tubuh. 

BACA JUGA:7 Manfaat Air Kelapa Bagi Kesehatan Salah Satunya Mencegah Pengeroposan Tulang

Berikut manfaat buah langsat bagi kesehatan 

1. Penguat Sistem Kekebalan Tubuh

Manfaat buah langsat adalah penguat sistem kekebalan tubuh. Kandungan vitamin C yang tinggi dalam buah langsat berperan sebagai katalisator untuk meningkatkan sistem kekebalan tubuh. 

2. Mengontrol Tekanan Darah 

Kandungan mineral seperti kalium  pada buah langsat berperan penting dalam menjaga tekanan darah normal. 

Juga bisa membantu mengendalikan tekanan darah, melindungi jantung, dan mendukung fungsi sistem kardiovaskular secara keseluruhan.

3. Mengatasi Sembelit. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan