Tanaman Herbal, Temu Kunci, Ini Khasiatnya Bagi Kesehatan

Tanaman Herbal, Temu Kunci, Ini Khasiatnya Bagi Kesehatan-Istimewa/Bengkulu Ekspress-

Harianbengkuluekspress.id - Temu kunci atau Boesenbergia pandurata merupakan tanaman rempah yang banyak manfaat. Selain untuk bumbu, juga bermanfaat bagi kesehatan.

Temu kunci mengandung beragam senyawa aktif yang ada di dalamnya, salah satunya flavonoid.

Di balik cita rasanya yang pedas, temu kunci bermanfaat bagi kesehatan.

Adapun manfaat Temu Kunci bagi Kesehatan adalah sebagai berikut:

BACA JUGA:Fenomena Alam, Super New Moon, 8 Wilayah Pesisir ini Terdampak

BACA JUGA:Jelang Ramadan 2024, Polisi Amankan Pengendara dan Motor Knalpot Brong, Ini Alasannya

1. Meredakan batuk kering

Temu kunci telah dijadikan sebagai obat tradisional untuk meredakan batuk kering. Sebab, mengandung senyawa yang bersifat antiradang, sehingga dapat meredakan radang dan bengkak pada tenggorokan.

Kandungan antioksidan pada temu kunci juga dapat meningkatkan kekebalan tubuh sehingga dapat membantu proses pemulihan.

2. Meningkatkan kualitas sperma

Temu kunci juga berkhasiat untuk meningkatkan jumlah dan kualitas sperma. Sebab, mengandung antioksidan dapat melindungi kerusakan jaringan testis yang merupakan tempat sperma dihasilkan.

3. Menangkal radikal bebas

Temu kunci dapat menangkal radikal bebas. Sebab, mengandung senyawa flavonoid, sehingga dapat mencegah kerusakan akibat radikal bebas.

4. Mencegah kanker payudara

Tag
Share