Sahur Dengan Menu Ini Bikin Cepat Lapar, Hindari !

Sahur Dengan Menu Ini Bikin Cepat Lapar, HIndari !-Ilustrasi Istimewa/Bengkulu Ekspress-

Harianbengkuluekspress.id- Saat ini umat islam sedang menjalankan ibadah puasa Bulan Ramadan. Umat isla dianjurkan untuk sahut agar saat siangnya punya tambahan energi untuk beraktivitas.

Agar puasa menjadi nyaman, kita dianjurkan sahur dengan menu yang mengandung banyak nutrisi.

Kita harus memilih makanan yang cukup mengenyangkan seharian, supaya puasa bisa berjalan lancar.

Untuk itu, kita jangan salah pilih menu sahur. Sebab, ada menu sahur yang bikin kita cepat lapar.

BACA JUGA:BREAKING NEWS: Jaksa Tahan Mantan Direktur dan 6 Pegawai RSUD Mukomuko

BACA JUGA:Regulasi Belum Ditemukan, Penghibah Lahan di Benteng Demo Ini

Menu sahu yang salah bisa bikin kita bisa lapar sebelum siang, kehausan dan dehidrasi, begah dan pencernaan terganggu.

Hal itu akhirnya bisa membuat ibadah kita terganggu. Bahkan ibadah puasa kita bisa gagal.

Untuk itu, kita harus menghindari menu sahur yang salah. Karena, bisa membuat kita cepat lapar.

Adapun menu sahur yang bisa bikin kita cepat lapar adalah sebagai berikut:

1. Mi instan

Sahur dengan Mi instan tidak hanya bikin cepat lapar, tapi juga makin haus. Sebab, kita cuma makan karbohidrat saja yang bisa bikin gula darah kita naik drastis.

Karena, setelah 2 jam kemudian gula darah kita menurun dan kita akan kelaparan.

Kalaupun mi instan yang kita bikin ada sayuran, daging, dan telur, tapi tetap aja kandungan sodium di dalamnya terlalu tinggi, sehingga bisa bikin kita kehausan dan tersiksa sepanjang sisa hari.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan