
HARIANBE - Saat ini semua wilayah di indonesia sudah mulai diguyur hujan. Bagi pengendara roda empat atau mobil tentu tidak akan khawatir masuk angin.
Namun, berbeda dengan pengendara sepeda motor atau roda dua. Musim hujan akan menjadi tantangan baru bagi mereka saat diatas motor.
BACA JUGA: BPKH Buka Lowongan, Sarjana Semua Jurusan Bisa Daftar, Ini Syarat dan Ketentuannya