BACA JUGA:Pemutihan Pajak Siap Dimulai Bulan Ini
Program ini akan diberlakukan di seluruh kabupaten/kota di Provinsi Bengkulu.
Sehingga, masyarakat dapat memanfaatkannya untuk menjadi masyarakat yang taat pajak kendaraan bermotor.
Para pengendara tidak hanya dapat membayar pajak kendaraannya di Samsat Bengkulu, namun juga bisa membayarnya di samsat di Kabupaten/Kota dalam Provinsi Bengkulu.
"Jadilah masyarakat yang taat pajak, jangan biarkan kendaraan anda menunggak pajak,"ajak Haryadi. (eko)
Kategori :