Yang ditunjuk sebagai Dirressiber, yakni Kombes R Bagoes Wibisono Handoyo Koesoemah yang sebelumnya menjabat sebagaI Pengawas Penyidikan Kepolisian Madya Tingkat III Bareskrim polri.
6. Polda Bali
Yang ditunjuk sebagai Dirressiber, yakni AKBP Ranefli Dian Candra yang sebelumnya menjabat sebagai Wadirreskrimsus Polda Bali.
7. Polda Sulawesi Tengah (Sulteng)
Yang ditunjuk sebagai Dirressiber, yakni AKBP Taufik Sugih Adhadi yang sebelumnya menjabat sebagai Kasubbagprogar Bagren Rorenmin Bareskrim Polri.
BACA JUGA:Lindungi Ponsel dari Kejahatan Siber, Ini Caranya
BACA JUGA:Jauhi Kampanye Hitam hingga Sara, Tim Siber Polda Ikut Awasi Kampanye
8. Polda Papua
Yang ditunjuk sebagai Dirressiber, yakni AKBP Syamsurijal yang sebelumnya menjabat sebagai Wadirreskrimum Polda Papua.
Semoga dengan terbentuknya Dirressiber inim, ke depan kejahatan siber dapat ditekan di Indonesia. (*)