Indonesia-Australia Kerjasama Mencetak Guru Hebat, Begini Harapannya

Kamis 26 Sep 2024 - 16:59 WIB
Reporter : Endang
Editor : Endang S

Menurutnya, Indonesia membutuhkan lebih banyak guru yang berkualitas tinggi dan Australia menyambut baik dan ingin membantu Indonesia menyusun strategi untuk mengatasi kekurangan guru dan kompetensi guru untuk meningkatkan hasil pembelajaran. 

“Ini bukan sekadar investasi pada individu atau lembaga. Ini adalah investasi untuk masa depan Indonesia. Melalui upaya bersama kita, kita dapat memberikan dampak yang langgeng pada peningkatan kualitas pendidikan dan pembelajaran siswa di Indonesia. Hal ini akan memperkuat kapasitas Indonesia untuk mengelola transformasi ekonomi dan teknologi besar yang sedang berlangsung di sini,” pungkas Jennifer. (**) 

 

Kategori :