Mentimun Bisa Mengobati Kolesterol Saat Lebaran, Berikut Tips dan Manfaatnya

Rabu 02 Apr 2025 - 16:09 WIB
Reporter : Endang
Editor : Endang S
 Mentimun Bisa Mengobati Kolesterol Saat Lebaran, Berikut Tips dan Manfaatnya

2. Tambahkan serat

Konsumsi makanan tinggi serat bisa membantu menurunkan kadar kolesterol. Selain mentimun ada banyak pilihan lainnya.

3. Pilih lemak yang sehat

Perbanyak konsumsi lemak tak jenuh seperti yang terdapat dalam kacang–kacangan. Pastikan cara pengolahannya diperhatikan. Sebaiknya pilih yang direbus atau dipanggang, bukan digoreng.

4. Hindari lemak jenuh yang ada pada daging berlemak, jeroan, daging olahan.

5. Hindari lemak trans yang sering ditemukan dalam makanan cepat saji

6. Jangan lupa aktivitas fisik dengan berolahraga. (**)

 

Kategori :