Jalan Evakuasi di Kelurahan Koto Jaya Dibangun, Ini Tujuannya

Bupati Mukomuko, Sapuan mendukung pembangunan jalan evakuasi di Kelurahan Koto Jaya, Kecamatan Kota Mukomuko.-Endi/Bengkuluekspress-

BACA JUGA:Butuh Tambahan Modal Usaha, KUR Mandiri Rp 100 Juta, Berikut Syarat dan Tabel Angsurannya

Satriadi menambahkan, pembangunan jalan evakuasi ini sangat penting mengingat Mukomuko berada dalam zona merah gempa bumi. 

"Meskipun tidak dalam waktu dekat, kita harus siap menghadapi kemungkinan Megathrust Mentawai dengan kekuatan 8,9 SR. Kami mengantisipasi dengan membangun jalan evakuasi ini, terutama karena ada kegiatan ekonomi pasar di sini," ungkapnya.

Dengan adanya pembangunan ini, diharapkan masyarakat Koto Jaya dapat lebih siap menghadapi kemungkinan bencana dan memiliki akses evakuasi yang memadai.

Ini adalah langkah nyata pemerintah daerah dalam meningkatkan kesiapsiagaan dan melindungi warganya dari potensi ancaman bencana. (end)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan