Prediksi BMKG, Daerah yang Alami Cuaca Ekstrem Hari Ini, Senin 22 Juli 2024, Berikut Daftarnya
Prediksi BMKG, Daerah yang Alami Cuaca Ekstrem Hari Ini, Senin 22 Juli 2024, Berikut Daftarnya-istimewa/Bengkuluekspress.-
Harianbengkuluekspress.id- Warga yang berada di daerah berikut ini diimbau waspada, karena daerah tersebut diprediksi akan mengalami cuaca ekstrem.
Cuaca ekstrem yakni cuaca yang mengalami hujan deras disertai petir atau kilat dan angin kencang.
Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) telah mengeluarkan peringatan dini terhadap daerah-daerah yang berpotensi mengalami hujan lebat disertai petir atau kilat dan angin kencang.
Sehingga, kita harus selalu waspada, sebab, jika terjadi cuaca ekstrem bisa berdampak pada tanah longsor, pohon tumbang, sungai meluap dan sebagainya.
Adapun daerah yang berpotensi mengalami hujan lebat yang dapat disertai kilat atau petir dan angin kencang pada hari ini, Senin 22 Juli 2024, yaitu:
- Sulawesi Tengah,
- Maluku,
- Papua Barat, dan
- Papua.
Kemudian, daerah yang berpotensi hujan yang dapat disertai kilat atau petir dan angin kencang hari ini, Selasa 22 Juli 2024 yaitu:
- Jambi,
- Kalimantan Selatan, dan