Kado HUT ke-79 RI, Bengkulu 100 Persen UHC, Ini Keuntungannya Bagi Masyarakat

Paskibraka Provinsi Bengkulu sukses mengibarkan bendera pusaka merah putih pada upacara detik-detik proklamasi HUT ke-79 kemerdekaan RI dengan Gubernur Bengkulu, Rohidin Mersyah sebagai inspektur upacara di Balai Semarak Bengkulu, Sabtu, 17 agustus 2024.-RIO/BE -

"Ini adalah hasil kerja keras kita semua, baik pemerintah maupun masyarakat," ujarnya.

Mahyuddin juga menambahkan bahwa dengan tercapainya UHC di Bengkulu, diharapkan layanan kesehatan di Bumi Rafflesia akan terus meningkat, sejalan dengan harapan masyarakat. 

"Kami berkomitmen untuk terus meningkatkan kualitas layanan kesehatan di Provinsi Bengkulu," kata Mahyuddin.

Masyarakat Bengkulu sendiri menyambut dengan antusias pencapaian ini. Mereka merasa lebih tenang dan aman karena seluruh biaya kesehatan telah ditanggung pemerintah. 

"Ini adalah kado terindah di HUT RI tahun ini. Kami merasa sangat terbantu dengan adanya program UHC ini," ungkap, Bisri Mustofa salah satu warga Bengkulu.(999)

 

Tag
Share