Kemenag Gelar AKMI Serentak Se-Indonesia, Yaqut : Madrasah Naik Kelas

Pelaksanaan AKMI di madrasah digelar secara serentak se-Indonesia -istimewa/bengkuluekspress-

BACA JUGA:Menjaga Kekayaan Budaya, Anggota Komisi X DPR RI Dapil Bengkulu, Dr drh Hj Dewi Coryati MSi Gelar BISA FEST

BACA JUGA:Prediksi BMKG, Daerah yang Alami Hujan Lebat Hari Ini, Selasa 20 Agustus 2024, Berikut Daftarnya

Disisi lain, Kepala Subdirektorat Kurikulum dan Evaluasi Abdul Basit mengatakan, AKMI dilaksanakan berbasis komputer, dengan dua moda yakni secara online penuh (siswa mengerjakan soal secara online langsung pada server pusat)

Dan secara semi online (siswa mengerjakan soal secara offline pada server madrasah. Selanjutnya jawaban siswa dikirim oleh operator madrasah secara online ke server pusat).

Selama AKMI digelar, pihaknya juga melibatkan digitalisasi. Dimana  infrastruktur teknologi yang digunakan dalam penyelenggaraan AKMI adalah multi-stage test (MST).  

Yaitu  teknologi berbasis artificial intelligence untuk mendeteksi kompetensi siswa secara cermat. 

"Siswa dapat mengerjakan soal AKMI menggunakan piranti computer, laptop, tablet, maupun gawai (handphone android)," 

Ia berharap melalui hasil AKMI menjadi data diagnostik untuk tindaklanjut perbaikan mutu pembelajaran di madrasah kedepan, tandasnya. (**) 

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan