Mudahkan Layanan SIM, Polres Mukomuko Luncurkan Program Pesirah di Rumah Ibadah

Satlantas Polres Mukomuko terus berinovasi dalam memberikan layanan kepada masyarakat. Salah satu program terbaru yang diluncurkan adalah Pelayanan SIM Rumah Ibadah (Pesirah).-Endi/Bengkuluekspress-

Dengan memiliki SIM, masyarakat diharapkan lebih memahami dan mematuhi aturan lalu lintas, sehingga tercipta keamanan dan ketertiban di jalan raya. 

BACA JUGA:Jelang Pilkada 2024, Polres Mukomuko Gelar Operasi Mantap Praja Nala 2024, Ini Harapan Waka Polres

BACA JUGA:Persiapan Pilkada 2024, Polres Mukomuko Gelar Latihan Pra Operasional, Ini Harapan Waka Polres

"Orang yang memiliki SIM sudah melalui serangkaian tes dan memahami aturan lalu lintas. Hal ini membuat mereka lebih bertanggung jawab dalam berkendara, dan tentunya malu jika melakukan pelanggaran," jelasnya.

AKP Rully mengajak seluruh masyarakat untuk memanfaatkan program ini dengan baik dan tetap menjaga keamanan serta ketertiban di jalan. 

"Tetaplah aman dan tertib dalam berkendara, dan manfaatkan program ini untuk kemudahan mengurus SIM di rumah ibadah atau tempat-tempat yang dekat dengan aktivitas Anda," pungkas AKP Rully.(end)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan