Pemkot Bengkulu Bantu UMKM Daftarkan Merek Produk ke HAKI, Ini Keuntungannya

Kepala Dinas Koperasi dan UKM Kota Bengkulu, Eddyson-IST/BE-

Program pendaftaran merek ini menjadi salah satu langkah konkret pemerintah dalam memperkuat sektor ekonomi lokal yang didominasi oleh UMKM. Sehingga, pelaku UMKM di Kota Bengkulu diharapkan dapat lebih percaya diri dalam memasarkan produk mereka. 

"Kepercayaan konsumen adalah salah satu kunci keberhasilan usaha. Dengan memiliki merek yang terdaftar, produk UMKM Bengkulu akan lebih mudah diterima oleh pasar," tutup Eddyson.(999)

 

 

Tag
Share