Lemon Bisa untuk Memutihkan Gigi, Begini Cara Penggunaannya
Lemon Bisa untuk Memutihkan Gigi, Begini Cara Penggunaannya-Istimewa/Bengkuluekspress.-
Harianbengkuluekspress.id- Lemon adalah buah yang rasanya enak dan manis. Selain itu sangat berguna bagi kesehatan kita.
Sejak jaman dahulu, buah lemon sudah digunakan untuk bahan pengobatan herbal.
Buah yang berkulit kuning cerah ini mengandung banyak nutrisi dan bisa menjadi bahan pengobatan tradisional.
Banyak manfaat dari buah lemon ini. Salah satunya bisa untuk memutihkan gigi.
BACA JUGA:RS Unib Dilengkapi Fasilitas Kesehatan Kegempaan, Begini Keterangan Rektor
BACA JUGA:Waspada Diare Serang Anak, Ini Imbauan Kepala Dinas Kesehatan Kota Bengkulu
Paduan baking soda dan lemon yang seimbang sangat bagus untuk memutihkan gigi dan menjaga enamel gigi secara nyata.
Adapun cara penggunaannya adalah sebagai berikut:
- Buatlah pasta dengan perbandingan lemon dan baking soda 1:1 menjadi komposisi yang ciamik untuk memutihkan gigi anda.
- Gosokkan pada gigi selama kurang lebih 1 menit.
- Lakukan secara rutin satu atau dua kali seminggu, cara ini mampu memutihkan gigi secara perlahan dan alami.
BACA JUGA:Tips Menjaga Kesehatan Kulit Wajah Dimusim Hujan
BACA JUGA:Cegah Timbulnya Katarak, Ini Manfaat Daun Kucai Bagi Kesehatan
Demikianlah resep atau cara untuk memutihkan gigi dengan cara alami yakni dengan menggunakan buah lemon.