99,6 persen Penduduk Kota Bengkulu Telah Rekam e-KTP, Begini Terobosannya
Editor: Endang S
|
Sabtu , 11 Jan 2025 - 17:02
IST/BE Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil Kota Bengkulu terus mengebut proses perekaman KTP elektronik (e-KTP) bagi pemilih pemula (kalangan pelajar SMA, red) dengan cara mendatangi SMA yang ada di kota.--