Lulusan SMA,SMK dan S1 Siap-Siap, Rekrutmen Bersama BUMN 2025 Segera Dibuka, Cek Jurusan OPaling Dibutuhkan

Bersiap rerkutmen BUMN 2025 -Istimewa/Bengkulu Ekspress-
Hampir semua perusahaan membutuhkan lulusan Ilmu Komunikasi untuk mengisi posisi Hubungan Masyarakat atau Public Relation.
8. Ilmu Hukum
Setiap perusahaan memiliki bidang legal dan hukum yang mengurusi kepentingan terkait produk dan keputusan hukum.
Karena itu, posisi legal di banyak perusahaan BUMN sangat dibutuhkan. Untuk itu, lulusan Ilmu Hukum dari berbagai peminatan selalu dicari, salah satunya di PT Jasa Marga (Persero) Tbk atau PT RNI.
9. Psikologi
Salah satu posisi di BUMN seperti HRD atau SDM membutuhkan lulusan Jurusan Psikologi. Kamu akan bekerja untuk menyaring SDM yang kompeten bagi kemajuan perusahaan serta mendampingi pekerja untuk mengatasi masalah pribadi yang bisa menghambat kinerja mereka.
BUMN yang membuka lowongan untuk jurusan ini adalah PT Kimia Farma (Persero) Tbk, Perum Perhutani, dan masih banyak lagi.
10. Perpajakan
Perpajakan menjadi jurusan paling laris, karena kebutuhan setiap perusahaan BUMN pasti berkaitan dengan pajak.
Untuk itu, memilih jurusan ini saat akan seleksi masuk perguruan tinggi negeri (PTN) akan membantu kamu berpeluang lebih besar masuk ke BUMN.
11. Ekonomi dan Bisnis
Hampir semua perusahaan BUMN, seperti KAI, PT Bank Mandiri (Persero) Tbk, Kimia Farma, dan Bank BRI.
Alasan jurusan Ekonomi dan Bisnis banyak dicari, karena lulusan jurusan ini diminta untuk bisa mengelola keuangan perusahaan.
BACA JUGA:3 Maskapai Akan Antarakan Jemaah Haji 2025, Kemenag dan Lion Air Teken Perjanjian