Bulog Siap Serap Beras Gabah Petani, Tidak Ada Batasan Jumlah

Manager Supply Chain dan Pelayanan Publik (SCPP) Bulog Kanwil Bengkulu, Guslindawati -Renald/Bengkuluekspress-
BACA JUGA:Puasa Ramadhan, Bukan Hanya Menahan Lapar dan Haus, Ustadz Adi Hidayat Juga Sebut Ini Hikmahnya
BACA JUGA:Dewan BU Minta Bupati dan Wabup Bawa Perubahan Positif, Amanah dan Bersinergi dengan Legislatif
“Bulog siap menyerap Beras sebanyak-banyaknya, tidak ada batasan jumlah. Selama persyaratannya terpenuhi, kami akan membeli Beras ke MPP/petani,” tegas Guslindawati.
Untuk penggilingan padi yang ingin menjadi bagian dari MPP Bulog, pendaftaran masih dibuka dan bisa dilakukan dengan datang langsung ke gudang Bulog Bengkulu Selatan.
Langkah ini diharapkan dapat semakin memperlancar penyerapan Beras di Bengkulu Selatan dan membantu stabilisasi harga gabah di tingkat petani. (Renald)