Tips Mengatur Pola Makan Sehat

pola hidup sehat salah satunya dengan tidur cukup-Ilustrasi Istimewa/Bengkulu Ekspress-

HARIANBE-  Anda pejuang penurun berat badan? mengatur waktu makan  untuk diet yang efektif ternyata sangat disarankan untuk menurunkan berat badan. 

Diet merupakan salah satu cara menurunkan berat badan  untuk mendapatkan berat badan ideal. 

BACA JUGA: Agar Tampil Awet Muda, Lakukan Kebiasaan Ini

Berikut beberapa cara pengatur pola makan  untuk diet sehat 

1. Minum setelah bangun tidur  

Awali dengan meminum air  hangat secepat mungkin usai bangun tidur.

Minum air putih  dapat membantu membuang racun dan memperlancar saluran pencernaan, ini juga membantu mengurangi lemak perut dan kulit lebih bercahaya. 

2. Makan Tepat Waktu  

Salah satu  kunci penting dalam diet adalah  makan secara teratur, ini diyakini mambantu menjaga kadar gula darah tetap stabil dan mencegah makan berlebihan.  

Lakukan makan teratur dilakukan 3 kali sehari dengan porsi yang cukup, konsumsi buah-buahan sayuran dan kacang-kacangan. 

BACA JUGA: Konsumsi Daun Murbei, Ternyata ini Khasiatnya

3. Konsumi Makanan Bergizi 

Pola diet sehat selanjutnya adalah, mengonsumsi makanan yang bergizi. Pilihlah makanan yang kaya akan serat, seperti buah-buahan, sayuran, dan biji-bijian. 

Serat dapat membantumu merasa kenyang lebih lama sehingga dapat mencegah makan berlebihan.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan