Awal Puasa Siswa Madrasah Diliburkan, Berikut 6 Point Surat Edaran Menag

Direktur KSKK Madrasah Kemenag RI, M. Sidik Sisdiyanto-istimewa/bengkuluekspress-

Ini tentunya mengikuti ketetapan pembelajaran madrasah pemerintah berdasarkan hasil Sidang Isbat awal Ramadan 1445 H. 

"Pembelajaran dimulai pada hari kedua Ramadan, " ungkapnya. 

Sidik berpesan, selama bulan ramadan  satuan pendidikan madrasah dapat mengisi momentum  bulan penuh berkah tersebut dengan pengembangan dan penguatan akhlak peserta didik. 

Sehingga Ramadan dapat memberi makna dan membekas  bagi semua. 

"Ramadan bukan justru menjadi lemes, tidak bergairah dalam menuntut ilmu. Ramadan justru harus membakar semangat dan motivasi serta berlomba untuk mencapai tujuan utama yakni insan yang bertaqwa, " pintanya mengakhiri. (**) 

  

 

Tag
Share