Bengkoang, Ini Khasiatnya untuk Kecantikan

Minggu 18 Aug 2024 - 15:21 WIB
Reporter : Asrianto
Editor : Asrianto

Harianbengkuluekspress.id-Bengkoang merupakan jenis umbi-umbian yang sangat enak rasanya. Bengkoang selain bermanfaat bagi kesehatan juga berguna untuk kecantikan.

Para orang dahulu sudah sering memanfaatkan bengkoang untuk kecantikan.

Adapun manfaat bengkoang untuk kecantikan adalah sebagai berikut:

1. Mencerahkan Kulit

BACA JUGA:Mengkudu, Ini Khasiatnya Bagi Kesehatan

BACA JUGA:Persiapan Pilkada 2024, Polres Mukomuko Gelar Latihan Pra Operasional, Ini Harapan Waka Polres

Bengkoang mengandung vitamin C yang tinggi, dan dipercaya dapat membantu mengurangi bintik hitam dan hiperpigmentasi, sehingga kulit tampak lebih cerah dan merata.

2. Melembapkan Kulit

Bengkoang mengandung banyak air, yang membantu menjaga kelembaban kulit. Penggunaan masker bengkoang secara rutin dapat mengatasi kulit kering dan menjaga kulit tetap lembut dan kenyal.

3. Mengurangi Jerawat

Antioksidan dan vitamin C dalam bengkoang membantu melawan bakteri penyebab jerawat dan mengurangi peradangan pada kulit.

Penggunaan bengkoang sebagai masker dapat membantu membersihkan kulit dari jerawat dan mempercepat proses penyembuhan.

BACA JUGA:Cara Alami Hilangkan Uban Rambut, Dengan Kemiri

BACA JUGA:Konsumsi Bengkoang, Ini Khasiatnya Bagi Kesehatan

4. Mengencangkan Kulit

Kategori :