Bea Cukai Ajak Masyarakat Cintai Produk Dalam Negeri

Selasa 15 Oct 2024 - 20:48 WIB
Reporter : Rewa
Editor : Dendi Supriadi

"Semua prosedur ini adalah wujud dari komitmen Bea Cukai dalam melindungi masyarakat dari masuknya barang berbahaya dan barang ilegal," kata Agus.

Ia mengaku, pemeriksaan barang kiriman ini merupakan bagian dari tugas dan fungsi Bea Cukai sebagai community protector. Dengan demikian, prosedur ketat ini memastikan bahwa barang impor yang masuk ke Indonesia telah melewati pengawasan dan penilaian yang ketat untuk keamanan masyarakat dan negara.

"Ini semua kami lakukan agar tidak ada produk impor masuk ke Indonesia, sebab produk asli Indonesia itu bagus," pungkasnya.(999)

Tags :
Kategori :

Terkait