Perlu menciptakan filter tersendiri untuk diri masing – masing agar tidak terpengaruh oleh esensi persuasi yang dilakukan media komunikasi massa yang terdapat tanggung jawab tersebut.
Tidak hanya terdapat pada pemberitaan, namun pengaruh melalui penyampaian media lain seperti berbentuk film di televisi, stand up comedy, dan sebagainya
Juga menjadi acuan dan pemanfaatan media massa dalam menyajikan dalam bentuk lain untuk mempengaruhi khalayak.
Ciptakan kontrol dalam masing – masing individu, dan menjadi khalayak yang selektif terhadap informasi yang beredar dan ingin diterima.
Kategori :