HARIANBE - Kesepian bukan hanya tentang fisik yang terisolasi, tetapi juga merasa sendirian di tengah keramaian.
Adapun ciri-ciri orang kesepian, yaitu:
BACA JUGA: Bisnis Tanpa Modal, Ini Tipsnya
HARIANBE - Kesepian bukan hanya tentang fisik yang terisolasi, tetapi juga merasa sendirian di tengah keramaian.
Adapun ciri-ciri orang kesepian, yaitu:
BACA JUGA: Bisnis Tanpa Modal, Ini Tipsnya
1. Terlalu sibuk
Jika seseorang terus-menerus menggunakan alasan "terlalu sibuk" untuk menghindar dari aktivitas sosial, hal itu dapat menjadi tanda awal mereka merasa kesepian.
Biasanya orang yang kesepian seringkali menyibukkan diri untuk mengalihkan perhatiannya dari perasaan terisolasi.
2. Terlalu asik bermain media sosial
Orang yang merasa kehadiran secara online berlebihan mengindikasikan kalau mereka tengah merasa kesepian.
Ia kerap mengisi kekosongan dari interaksi sosial dengan "kehadiran" secara online di media sosial.
3. Orang yang cepat memberi bantuan
Orang pertama yang bersedia memberikan bantuan seringkali adalah seseorang yang hatinya sakit atau terluka karena kurangnya hubungan antar-manusia.
Orang yang kesepian mungkin akan melakukan apa saja untuk membantu orang lain. Cara ini dijadikannya sebagai pelarian mereka mencari koneksi, merasa dihargai dan dibutuhkan.
4. Memiliki gangguan tidur
Orang yang merasa kesepian dapat berkontribusi pada peningkatan stres dan kecemasan yang pada akhirnya mengganggu pola tidur.