Keputusan untuk merakit handphone itel di Indonesia menunjukkan komitmen Transsion Holdings khususnya itel indonesia, untuk mendukung ekonomi lokal dan menciptakan lapangan kerja yang luas.
Lokalisasi produksi juga memungkinkan adaptasi yang lebih baik terhadap preferensi dan kebutuhan pasar Indonesia.
Dengan cara ini, produk-produk ini tidak hanya memenuhi standar internasional tetapi juga berdaya saing dalam pangsa pasar domestik.
Selain smartphone itel ini sudah dirakit di Indonesia pelayanan aftersalesnya pun sudah tersedia di berbagai kota Indonesia
BACA JUGA: Smartphone Oppo Find X7 Series Segera Meluncur, Ini Spesifikasinya