4. Mempunyai agunan tambahan atau jaminan yang jenisnya ditentukan oleh pihak bank.
5. Melengkapi syarat administrasi berupa fotocopi KTP, Kartu keluarga dan surat nikah bagi yang sudah menikah.
BACA JUGA:KUR BNI Rp 200 Juta, Tenor 5 Tahun, Pengajuan Bisa Sambil Rebahan di Rumah, Begini Caranya
BACA JUGA:KUR BRI 2024 Rp 200 Juta Tenor 5 Tahun, Berminat? Ini Dokumen yang Harus Disiapkan
Bagi yang memiliki syarat lengkap, bisa mengajukan pinjaman KUR BRI RP 200 juta dengan datang langsung ke Bank BRI atau bisa secara online melalui situs resmi kur.bri.co.id.
Demikianlah informasi tabel angsuran KUR BRI 2024 Rp 200 juta dengan waktu tenor hingga 5 tahun. Semoga bermanfaat. (*)
Kategori :