Untuk UMKM, KUR BNI Rp 40 Juta, Tenor hingga 60 Bulan, Proses Cepat, Angsurannya Cuma Segini
Untuk UMKM, KUR BNI Rp 40 Juta, Tenor hingga 60 Bulan, Proses Cepat, Angsurannya Cuma Segini-Istimewa/Bengkuluekspress.-
Harianbengkuluekspress.id- Para pelaku usaha mikro kecil menengah (UMKM) yang ingin menambah modal usaha. Anda bisa menjadikan KUR BNI sebagai solusinya.
Pasalnya, BNI menyalurkan KUR yang bisa anda gunakan untuk menambah modal untuk mengembangkan usaha anda.
Salah satunya KUR BNI Rp 40 juta. Dengan KUR ini anda bisa mengembangkan usaha anda, dan tentunya anda tidak akan kesulitan membayar angsurannya.
Sebab, KUR BNI Rp 40 juta ini bunganya ringan yakni hanya 6 persen pertahun dengan waktu tenor atau masa angsuran hingga 60 bulan.
BACA JUGA:Untuk UMKM, KUR BNI Rp 425 Juta, Tenor hingga 60 Bulan, Proses Cepat, Segini Angsurannya
BACA JUGA:Untuk UMKM, KUR BNI Rp 175 Juta, Tenor hingga 60 Bulan, Angsuran Ringan, Cek Syaratnya!
Angsuran tentu juga sangatlah rendah, anda bisa memilih waktu angsuran mulai dari 12 bulan atau 1 tahun hingga 60 bulan atau 5 tahun.
Adapun besaran angsuran untuk pinjaman UR BNI Rp 40 juta dengan waktu tenor hingga 60 bulan, yaitu:
1. 12 bulan atau 1 tahun, angsurannya Rp 3.442.657 per bulan
2. 24 bulan atau 2 tahun, angsurannya Rp 1.722.824 per bulan
3. 36 bulan atau 3 tahun, angsurannya Rp 1.216.877 per bulan
4. 48 bulan atau 4 tahun, angsurannya Rp 939.401 per bulan
5. 60 bulan atau 5 tahun, angsuranya Rp 773.312 per bulan
Anda tertarik?