Jika Ada Volume Gas LPG Kurang, Laporkan! Begini Sikap Disperindagkop Mukomuko
Kepala Disperindagkop Mukomuko, Nurdiana.-Endi/Bengkulu Ekspress-
BACA JUGA:Pekerja yang Akan Dipotong Gajinya untuk Tapera, Ini Kriterinya
Sehingga, tidak sampai merugikan masyarakat, khususnya untuk masyarakat miskin yang menjadi pengkonsumsi utama gas elpiji 3 kilogram bersubsidi.
Selaun itu, dirinya juga meminta pangkalan yang ada di Wilayah Kabupaten Mukomuko agar memiliki timbangan 5 kg yang ditera oleh Disperindag setiap tahun guna menimbang setiap Gas Elpiji 3 Kg yang masuk dari agen.
“Mari kita cegah kekurangan volume gas LPG di Mukomuko," ajaknya. (End)