Perlu tahu, Kebiasaan Ini Memicu Kerusakan Tulang

Duduk terlalu lama bisa memicu kerusakan tulang-Istimewa/Bengkulu Ekspress-

Paparan sinar matahari membantu tubuh memproduksi vitamin D  yang baik untuk kesehatan tulang. Tubuh setidaknya membutuhkan 15-20 menit paparan sinar matahari tiap harinya. 

Kurangnya paparan sinar matahari dapat meningkatkan risiko terkena osteoporosis. Dan sebaliknya, kelebihan paparan sinar matahari dapat meningkatkan risiko kanker kulit. 

 

5. Banyak Konsumsi Alkohol 

Mengonsumsi alkohol  menghalangi penyerapan kalsium, sehingga tulang menjadi lebih lemah. 

 

Itulah beberapa kebiasaan-kebiasaan yang bisa merusak tulang, semoga bermanfaat. (**)

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan