30 Anggota DPRD BU Resmi Dilantik, Gubernur Bengkulu Sampaikan Pesan Khusus

Sebanyak 30 anggota DPRD Bengkulu Utara periode 2024-2029 secara resmi dilantik, Senin, 9 September 2024.-APRIZAL/BE -

Alasan tidak membahas AKD dulu ini, mengingat tidak semua anggota dewan yang dilantik ini orang lama. Tentunya, jika dilaksanakan pembahasan AKD, tentunya akan sulit dipahami oleh anggota dewan yang baru dilantik. Jadi, telah disepakati sebelum AKD ini pihaknya akan melaksanakan Bimtek.

BACA JUGA:Dibacok Karena Masalah Timbangan, Di Sini Lokasi Kejadiannya

"Karena anggota DPRD periode ini tidak semua orang lama, jadi jika kami membahas AKD terlebih dahulu tentunya akan terganjal dengan pemahaman, jadi kami akan melaksanakan Bimtek terlebih dahulu. Bimtek ini didahulukan dinilai sangat perlu, karena ini menyangkut pemahaman kawan kawan. Jadi, pembahasan AKD ini kami pending setelah bimtek ini," pungkasnya.(127/prw)

 

 

Berikut 30 Nama Anggota DPRD Bengkulu Utara periode 2024-2029

Anggota DPRD Bengkulu Utara Dapil I 

1. HERLIAYANTO 

2. SELAMUN

3. EPENDI 

4. ICHRAM NUR HIDAYAT

5. ARDIN SILAEN

6. HAMDANI

7. ARMAYANI

8. YOS SUDARSO

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan