Dukungan untuk DISUKA Terus Mengalir, IKA-MIAP Unib Berikan Restu

Sekda Provinsi Bengkulu, Isnan Fajri melantik pengurus Ikatan Keluarga Alumni Magister Ilmu Administrasi Publik Universitas Bengkulu (IKA-MIAP UNIB) di Balai Semarak Bengkulu, Selasa, 17 September 2024.-RIO/BE -


"Semoga organisasi IKA-MIAP UNIB ini menjadi besar," ujar Sukatno.


Di sisi lain, Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi Bengkulu, Isnan Fajri SSos MKes yang melantik IKA-MIAP UNIB mengatakan, hadirnya IKA-MIAP  diharapkan dapat bersinergi dengan Pemprov Bengkulu.


"Ke depan, bisa bersinergi dengan pemerintah. Baik kabupaten/kota dan provinsi. Tentunya untuk kesejahteraan masyarakat lewat kiprah organisasi," ujar Isnan.


Menurut Isnan,  pengurus dan anggota IKA-MIAP  merupakan orang hebat, berpengalaman dan berpengaruh. Tentunya, potensi itu bisa disinergikan dengan pemerintah.
"Jadi nanti bisa bersinergi dengan semua kegiatan," pungkasnya. (151)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan