Setelah Iqomah, Ini Bacaan Doa Sesuai dengan Sunnah Rasulullah SAW
Setelah Iqomah, Ini Bacaan Doa Sesuai dengan Sunnah Rasulullah SAW-ilustrasi/Bengkuluekspress-
"Dari Jabi bin Abdullah ra, Rasulullah saw bersabda, ‘Siapa saja yang berdoa ketika mendengar seruan azan ‘Allāhumma rabba hādzihid dakwatit tāmmah, was shalātil qā’imah, āti muhammadanil wasīlata wal fadhīlah, wab‘atshu maqāmam mahmūdanil ladzī wa‘attah,’ niscaya jatuhlah syafaatku padanya di hari kiamat,"’ (HR Bukhari).
Demikianlah bacaan doa yang bisa kita amalkan setelah iqomah seperti yang diajarkan oleh Rasulullah SAW. Semoga bermanfaat.(*)