Herbisida Alami dari Air Kelapa, Begini Cara Membuatnya

Herbisida Alami dari Air Kelapa, Begini Cara Membuatnya-ilustrasi/Bengkuluekspress-

3. Menghambat Pertumbuhan Gulma

Campuran air kelapa dengan bahan lain dapat mengganggu metabolisme gulma sehingga tidak tumbuh optimal.

Tips dan Catatan :

- Pastikan gulma dalam kondisi kering saat disemprot agar penyerapan optimal.

- Jangan digunakan berlebihan di sekitar tanaman utama.

- Bisa digunakan di area lahan kosong, pinggir jalan, atau pekarangan yang ingin bebas gulma.

Dengan herbisida alami berbahan air kelapa ini, Anda dapat mengendalikan gulma dengan cara yang lebih sehat dan aman bagi lingkungan!(**)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan