Waspada Pancaroba, 4 Tips Menurunkan Demam Anak Menggunakan Bawang Merah

ilustrasi bawang merah memiliki segudang manfaat untuk menyembuhkan penyakit-Istimewa/Bengkuluekspress-

Harianbengkuluekspress.id- Fenomena pancaroba, yaitu perubahan cuaca yang drastis antara musim hujan dan musim kemarau, memang dapat memengaruhi kesehatan tubuh. 

Saat cuaca berubah secara tiba-tiba, tubuh harus beradaptasi dengan suhu dan kelembapan yang berbeda, yang dapat menyebabkan gangguan kesehatan, salah satunya demam

Bawang merah ( Alium  cepa) menjadi alah satu alternatif sebagai ibat herbal yang mampu  menurunkan panas tubuh atau demam

Ini dikarenakan bawang merah mempunyai kandungan alami seperti senyawa antibakteri dan anti-inflamasi. Yang dipercaya bisa membantu redakan gejala demam.

Sebuah studi yang diterbitkan di Journal of Medicinal Plants Research menunjukkan bahwa ekstrak bawang merah memiliki efek antibakteri terhadap beberapa jenis bakteri patogen. 

BACA JUGA:Cek Kesehatan Sebelum Mudik, Dinkes Siapkan Petugas di Posko-posko

BACA JUGA:Libur Lebaran, BPJS Kesehatan Tetap Buka Layanan JKN, Ini Keterangan Kepala BPJS Kesehatan Cabang Bengkulu

Ini menunjukkan bahwa bawang merah mungkin dapat membantu melawan infeksi yang dapat menyebabkan demam.

Agar Anda  ingin mendapatkan manfaat yang optimal dari bawang merah, penggunaannya tak bisa sembarangan. Ada langkah-langkah yang harus Anda ikuti saat menggunakannya.

Berikut cara yang bisa Anda coba untuk menggunakan bawang merah dalam menurunkan panas secara efektif 

1. Memakai bawang merah sebagai kompres

Salah satu cara yang paling umum untuk turunkan panas dengan bawang merah yaitu menggunakannya sebagai kompres. Berikut langkah-langkahnya:

- Ambil 2-3 siung bawang merah segar dan sedikit minyak kelapa atau minyak zaitun.

- Iris atau tumbuk bawang merah hingga halus. Tambahkan sedikit minyak kelapa atau minyak zaitun supaya lebih gampang diaplikasikan.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan