Daun Gedi, Ini Khasiatnya Bagi Kesehatan

Daun Gedi, Ini Khasiatnya Bagi Kesehatan-Istimewa/Bengkuluekspress.-

Harianbengkuluekspress.id- Daun gedi yang bahasa latinnya disebut Abelmoschus manihot L. adalah salah satu tanaman  yang sangat penting bagi kesehatan.

Tanamn ini sejak jaman dahulu sering dijadikan sebagai ramuan obat herbal atau obat tradisional.

Sebab, daun gedi mengandung banyak nutrisi yang sangat diperlukan oleh tubuh.

Untuk mendapatkan khasiatnya,berikut cara pengolahan daun Gedi untuk pengobatan herbal, yaitu:

BACA JUGA:Heboh, Es Krim Mengandung Alkohol, Sampel Es Krim Dikirim ke BPOM

BACA JUGA:Pengumuman Hasil Rekrutmen BUMN bersama 2025, Cek di Link Ini

1. Cuci 4-5 lembar daun gedi segar

2. Tuangkan 2-4 gelas air kedalam panci

3. Masukan daun gedi kedalam panci

4. Rebus hingga hanya menyisihkan 1 gelas 

5. Kemudian campurkan madu ke dalam air rebusan tadi

6. Minum selagi hangat

Selain itu banyak resep lain pengolahan daun gedi untuk kesehatan.

Adapun khasiat daun gedi bagi kesehatan adalah sebagai  berikut:

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan