Atasi Nyeri Saat Menstruasi, Ini 7 Manfaat Udang Untuk Kesehatan

manfaat undang untuk kesehatan, salah satunya mengatasi rasa nyeri saat menstruasi-istimewa/bengkuluekspress-

Harianbengkuluekspress.id- Udang memberikan banyak manfaat bagi kesehatan,  seperti membantu pembentukan sel-sel baru dalam tubuh. 

Hewan laut yang memiliki ukuran kecil itu banyak digemari  orang banyak, karena rasanya yang enak dan kaya nutrisi. 

Beberapa vitamin dan mineral    dalam udang antara lain, protein, kalium, natrium, fosfor,kalsium,besi, vitamin B3. Udang juga mengandung asam lemak omega 3, omega 6, yodium, tembaga, beta karoten, vitamin A, vitamin B1, dan vitamin B2.

Udang  rendah kalori dapat diolah  berbagai hidangan bisa digoreng, dikukus, dibakar hingga dijadikan salad. 

Berikut  manfaat udang untuk kesehatan 

1. Menjaga Kesehatan Jantung 

Udang merupakan makanan laut yang kaya akan asam lemak omega 3 dan omeg 6. Kedua nutrisi ini berperan penting dalam menjaga kesehatan jantung dengan cara mengontrol kadar trigliserida.

BACA JUGA:Baik untuk Pencernaan, Ini Manfaat Selada Air Untuk Kesehatan

BACA JUGA:Teh Jahe Madu, Ini Khasiatnya Bagi Kesehatan

2. Membantu pembentukan sel dan jaringan tubuh

Udang mengandung banyak protein yang diperlukan untuk pembentukan sel dan jaringan baru di dalam tubuh. 

Tidak hanya itu, protein di dalam udang juga dibutuhkan oleh tubuh untuk memproduksi berbagai enzim dan hormon.

 3. Menjaga kesehatan tulang dan gigi

Kandungan kalsium di dalam udang bermanfaat untuk menjaga kesehatan tulang dan gigi. Tidak hanya itu, kalsium juga dapat membantu kerja otot, meningkatkan produksi hormon, dan mempercepat proses pembekuan darah.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan